Replikasi Praktik Cerdas Yayasan BaKTI di Desa Loun Tolu

Pada tanggal 5 Agustus 2017, Bupati Belu Willy Lay bersama Ibu Vivi Lay dan Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan dr. Joice Manek, menabur Pupuk Kompos hasil praktek Cerdas (adopsi pertanian alami), yang di siapkan oleh Kelompok Konstituen Desa Leun Tolu.”Husar Ida Binan Ida” kerjsama PPSE dan Yayasan BakTI dalam Program MAMPU. Pada kesempatan itu Bupati Belu mewawancarai salah satu kelompok pererempuan terkait Praktek Cerdas Pertanian Alami yang di wakili oleh Ibu Maria Funan Ketua Kelompok Konstituen ”Husar Ida Binan Ida” bagaimana proses pembuatan pupuk kompos yang menggunakan bahan-bahan alami. Aksi nyata dan berdampak Nyata bagi masyarakat melalui Pertanian Alami untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui kepemimpinan perempuan di desa.  Bupati Belu berkomitmen untuk menjadikan Desa Leun Tolu Sebagai Desa Organik dengan menerapkan teknologi pertanian alami.

Berita Terkait